Senin, 17 Desember 2012

Keamanan Pengiriman Data dalam Jaringan

Keamanan jaringan komputer sebagai bagian dari sebuah sistem informasi adalah sangat penting untuk menjaga validitas dan integritas data serta menjamin ketersediaan layanan bagi penggunanya

Prinsip Keamanan Jaringan :
    1. Secrecy (kerahasian)
    2. Integrity (Integritas)
    3. Availability (Ketersediaan)
    4. Authentication 
    5. Akses Kontrol
       
      Macam-macam Security
      1.       Firewall
      berfungsi untuk mencegah akses dari pihak luar ke sistem internal
      2.       SSL (Secure Socket Layer)
      berfungsi untuk menyandikan data sehingga komputer-komputer yang berada diantara komputer pengirim dan penerima tidak dapat lagi membaca isi data
      3.       VPN (Virtual Private Network)
      Jaringan pribadi yang menggunakan medium nonpribadi untuk menghubungkan antar remote-site secara aman
      4.       HTTPS
      a.       Autentikasi Server
      memungkinkan memiliki kepercayaan bahwa mereka sedang berbicara kepada server aplikasi sesungguhnya
      b.      Integritas Data
                eavesdropper tidak dapat mengerti komunikasi antara pengguna dan server web, karena data tersandi.
      c.      Kerahasiaan Data
      penyerang jaringan tidak dapat merusak atau mengubah isi komunikasi antara peramban pengguna dengan server  web.

       

Tidak ada komentar:

Posting Komentar